Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara melakukan dan membaca Traceroute di MacBook

 Sebelum kita melakukan Traceroute, ada baiknya kita mengenal apa itu Traceroute.

Traceroute adalah sebuah perintah yang digunakan dalam sistem operasi komputer untuk melacak dan menunjukkan rute yang diambil oleh paket data ketika dikirim dari satu titik ke titik lain dalam jaringan komputer, seperti internet. Ini sangat berguna untuk mendiagnosis masalah jaringan, menemukan titik kegagalan, atau mengukur kinerja jaringan dari sumber ke tujuan, serta menunjukkan waktu yang dibutuhkan oleh setiap hop. Hal ini sangat berguna untuk mendiagnosis masalah jaringan, menemukan titik kegagalan, atau mengukur kinerja jaringan.

Pada Macbook, untuk melakukan traceroute, teman-teman bisa membuka terminal terlebih dahulu, kemudian, ketikkan traceroute (ip/server tujuan), contoh: traceroute tokopedia.com

Maka akan muncul gambar seperti dibawah ini:


Dalam melakukan traceroute, ada beberapa hal yang perlu teman-teman ketahui, diantaranya bagaimana cara membaca hasil traceroute yang kita lakukan, berikut admin coba bantu menjelaskan.

Saat traceroute berjalan, rute dengan alamat IP akan ditampilkan pada layar perangkat Anda. Selain itu, terdapat tiga pengukuran waktu yang ditampilkan dalam milidetik, memberikan informasi tentang lama waktu yang diperlukan untuk mengirim paket ICMP dari perangkat Anda ke router dan kembaliada setiap hop menandakan hal-hal berikut:

Hop 1–3: Perangkat Anda.

Hop di tengah: ISP (Penyedia Layanan Internet).

Hop di akhir: Server tujuan.

Setiap baris dalam laporan tracert juga mencakup nama domain dan alamat IP dari router. Selain itu, terdapat tiga pengukuran waktu yang ditampilkan dalam milidetik, memberikan informasi tentang lama waktu yang diperlukan untuk mengirim paket ICMP dari perangkat Anda ke router dan kembali.

2 komentar untuk "Cara melakukan dan membaca Traceroute di MacBook"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel